Road To WIES 2025 Kebanggaan BPPD Sumbar dan 'Urang Awak' Resmi Ditabuhkan Oleh Menteri Sandiaga Uno

Foto Road To WIES 2025 Kebanggaan BPPD Sumbar dan 'Urang Awak' Resmi Ditabuhkan Oleh Menteri Sandiaga Uno
Foto Road To WIES 2025 Kebanggaan BPPD Sumbar dan 'Urang Awak' Resmi Ditabuhkan Oleh Menteri Sandiaga Uno

Sementara itu Gubernur Sumbar, Mahyeldi Ansharullah katakan, WIES 2025 menjadi jembatan bertemunya para entrepreneur tidak hanya di Sumbar, melainkan Indonesia dengan para investor dari berbagai belahan dunia."Ini langkah kedua (setelah WIES 2023), karena disana bertemu antara entrepreneur dengan pemodal (investor). Sehingga (diharapkan) menghadirkan lebih banyak lagi kemajuan, dan pengembangan usaha-usaha yang lebih banyak lagi di dunia Internasional," jelas Mahyeldi.

Gubernur Mahyeldi berharap, WIES dapat diadakan setiap tahunnya untuk memperkuat industri ekonomi dan pariwisata halal di Indonesia melalui Sumatera Barat."Alhamdulillah hari ini gong Road to WIES telah ditabuhkan oleh mas menteri, semoga WIES kedua ini  ada peningkatan-peningkatan dari tahun sebelumnya.  Kita berharap WIES ini berjalan setiap tahunnya, dan itu tempatnya tentu di Sumbar." Ucap Sari Lenggongeni.

Setelah pembukaan acara dilanjutkan dengan Talk Show bersama beberapa narasumbar pakar parisiwata halal seperti;Speakers:

• Prof. Dr. Mohammad Fida Bahjat (President Director MFB & Co. Company)• Dr. Ir. Audy Joinaldy, S.Pt., M.Sc., M.M., IPM, ASEAN.Eng. (Vice Governor of West Sumatera)

• Aleem Siddiqui Guiapal (Program Manager Halal Industry Development Department of Trade & Industry Phillipines)• Mr. Zikry Kholil (COO and Co- Founder, Incitement)

• Prof. Dr. Nasaruddin Umar. MA. (Chairman of the Istiqlal Mosque Management)  dan dipimpin oleh Moderator: M. Adia Nugraha (Director Da'wah Centre Masjid Kapal Munzalan). (Yola

Editor : Adrian Tuswandi, SH
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini