Selain itu, evaluasi teknis juga akan menilai kapasitas sistem eksisting untuk mengidentifikasi potensi pelanggan baru.
Namun, tantangan seperti pengurusan izin lingkungan, pemanfaatan fasilitas umum, dan pembebasan lahan masih menjadi hambatan utama yang harus diselesaikan.“Melalui rencana ini, kami berkomitmen memberikan solusi terbaik bagi masyarakat, sekaligus meningkatkan efisiensi operasional perusahaan,” ungkap Hendra. (***)
Editor : Redaksi