“Ke depan, kami akan memastikan semua program peningkatan kualitas guru dapat berjalan secara optimal demi kemajuan pendidikan di Solok Selatan,” tegasnya.
Momentum Hari Guru Nasional menjadi pengingat pentingnya peran guru sebagai tulang punggung pendidikan.
Dengan dukungan pemerintah dalam menjamin keamanan, meningkatkan kompetensi, dan memperhatikan kesejahteraan mereka, diharapkan para guru dapat menjalankan tugasnya dengan lebih baik dan berkontribusi dalam membangun bangsa. (***) Editor : MS